Sabtu, September 23, 2023

Tenang

Oleh Renita

Tidak perlu gusar.
Tidak perlu takut.

Tidak pula menghakimi takdir.
yang tak sejalan dengan harap.

Tenang.
Masih ada jalan untukmu.

Bukankah jauh di dalam hati kecilmu meyakini?
bahwa skenario Tuhan adalah yang terbaik.

Penulis merupakan Pengurus PW IPPNU Jawa Barat.

Baca Juga

Stay Connected

0FansSuka
20PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
- Advertisement -

Latest Articles